Berita Terkini

KPU BULELENG AKAN GELAR SOSIALISASI PENDIDIKAN PEMILIH MELALUI WEBINAR

KPU Kabupaten Buleleng akan melaksanakan Sosialisasi Pendidikan Pemilih dengan media daring atau dengan cara webinar, Selasa (21/7/2020).

Dengan menghadirkan dua narasumber, yaitu I Made Somertana dari KPU Kabupaten Buleleng dan Putu Mardika (Akademisi). Peserta Sosialisasi adalah mahasiswa STAH Mpu Kuturan Singaraja.

Diharapkan sosialisasi secara virtual ini akan berjalan maksimal dan sukses.

Materi yang akan disampaikan adalah tentang pendidikan pemilih yang bertujuan untuk meningkatkan pemahamanan dan pengetahuan pemilih tentang nilai-nilai politik dan pentingnya partisipasi dalam pemilihan. (adm)

Bagikan:

facebook twitter whatapps

Telah dilihat 45 kali